Saturday, August 28, 2010


decomposisi diagram

Nomor : UC-001
Nama : Peminjaman Buku
Waktu : Pagi sampai Sore
Aktor : Mahasiswa dan Petugas Perpustakaan
Trigger : Melengkapi materi perkuliahan
Deskrispsi : mahasiswa meminjam buku untuk melengkapi tugas
Input : Nama, NRP, Semester, No_buku, jurusan, Judul Buku
Prosedur : - mahasiswa ke perpustakaan
- mahasiswa mencari dan memilih buku yang akan dipinjam
- mahasiswa melapor ke petugas bahwa mahasiswa akan meminjam buku tersebut
- mahasiswa menyerahkan kartu anggota
- mahasiswa menerima kartu tanda peminjam buku dari perpustakaan
- petugas memasukkan data mahasiswa yang meminjam dan buku yang dipinjam
Output : data peminjam buku
data buku yang dipinjam


Nomor : UC-002
Nama : Pengembalian Buku
Waktu : Pagi sampai Sore
Aktor : Mahasiswa dan Petugas Perpustakaan
Trigger : Pengumuman dari pihak perpustakaan
peraturan dan ketentuan
Deskrispsi : mahasiswa mengembalikan buku
Input : Nama, NRP, Semester, No_buku, jurusan, Judul Buku
Prosedur : - mahasiswa ke perpustakaan
- mahasiswa menyerahkan buku yang dipinjam ke petugas perpustakaan
- petugas memasukkan data mahasiswa yang mengembalikan dan buku yang dipinjam
Output : data buku kembali
data peminjam mengembalikan


Nomor : UC-003
Nama : Pencatatan Buku Masuk
Waktu : saat inisialisasi buku
Aktor : Petugas Perpustakaan
Trigger : Ketika inisialisasi data buku
Deskrispsi : pencatatan untuk data buku
Input : Nama, NRP, Semester, jurusan
Prosedur : - petugas menerima buku baru dari yayasan/dari mahasiswa
- petugas melakukan pendataan jenis buku
- petugas memberi kode buku
- petugas meletakkan buku pada rak buku sesuai dengan jenis dan kode buku
Output : data penerbit
data seluruh penerbit


Nomor : UC-004
Nama : Pencatatan Anggota
Waktu : waktu pertama kali meminjam
Aktor : Mahasiswa dan Petugas Perpustakaan
Trigger : Ketentuan dari perpusakaan
Deskrispsi : pencatatan anggota untuk data peminjam buku
Input : Nama, NRP, Semester, jurusan
Prosedur : - mahasiswa menghubungi petugas
- petugas mencatat data mahasiswa
- mahasiswa menunjukkan KTM
- petugas menyerahkan kartu tanda anggota dari perpustakaan
- mahasiswa menerima kartu tanda anggota perpustakaan
- mahasiswa menerima KTM nya kembali
Output : data anggota baru
data kartu anggota


Nomor : UC-005
Nama : Registrasi perpustakaan
Waktu : tahun ajaran baru
Aktor : Mahasiswa dan Petugas Perpustakaan
Trigger : syarat meinjam buku
Deskrispsi : registrasi peminjaman
Input : Nama, NRP, Semester, jurusan, tahun angkatan
Prosedur : - petugas mendata semua mahasiswa
- petugas menginputkan semua data mahasiswa
- data mahasiswa sudah terdaftar sebagai anggota perpustakaan
Output : data mahasiswa


Nomor : UC-006
Nama : denda pengembalian buku
Waktu : saat mahasiswa mengembalikan buku
Aktor : Petugas Perpustakaan
Trigger : pengembalian buku melampaui masa jatuh tempo pengembalian
Deskrispsi : denda pengembalian buku
Input : Nama, NRP, Semester, jurusan, thn_angkatan,jdl_buku, pengarang, penerbit,tgl_pinjam, tgl_kembali
Prosedur : - petugas menerima buku yang dikembalikan mahasiswa
- petugas menginputkan data mahasiswa datukan
Output : data denda,
data buku belum kembali

No comments:

Post a Comment